Sabtu, 10 Maret 2012

Backlink Yang Berkualitas Menurut Google

Rahasia Master SEO
S
ahabat Blogger, tahukan Anda mengenai Backlink Yang Berkualitas Menurut Google,? awalnya memang saya akui ini sedikit membingungkan namun setelah membaca beberapa artikel mengenai SEO dari para master SEO kini saya pun mengerti, untuk seorang pemula perlu di ketahui bahwa backlink yang berkualitas menurut google ini ialah ketadatang backlink dari situs lain yang berkonten sama dan atau bertema sama dimana halaman dari situs itu telah menggiring pengunjung ke situs kita melalui link yang telah kita pasang, menurut google bila ada sebuah backlink yang mengarah ke situs bertema Tutorial Blog dari sebuah situs bertema Panduan Pembuatan Blog maka itu akan di anggap backlink yang berkualitas di mata search engine google karena tema dari kedua situs tersebut relevan, dan jika tema dari kedua situs tersebut berbeda maka kemungkinannya tidak akan relevan dan tidak di anggap sebuah backlink yang berkualitas, namun masih ada kemungkinan itu terjadi bila backlink kita buat dari sebuah komentar yang kita berikan di sebuah halaman website .Edu dengan komentar yang berkualitas yang artinya komentar kita membahas atau benar-benar mengomentari situs .edu tersebut atau dapat di katakan komentar dan isi halaman situ itu relevan atau sesuai dan saling berhubungan lalu sertakanlah link kita yang nantinya akan jadi sebuah backlink yang berkualitas puala.

tempat untuk berkomentar dimana kita bisa menyertakan link atau membuat link di situs tersebut yaitu di situs dofollow yang mengijinkan penulisan link di halamannya jika nofollow akan di anggap sebuah spam.

Itulah yang saya pahami dari beberapa pemahaman saya setelah membaca banyak artikel dari berbagai Master SOE. semoga ini bisa bermanfaat dan terima kasih telah berkunjung.

1 komentar:

  1. terima buat infonya gan
    ane baru buat nih di blogspot, semoga menjadi akrab :)

    BalasHapus

Jangan lakukan spam pada komentar dan bila anda ingin beriklan gratis atau hanya sekedar membuat backlink anda bisa melakukannya di beriklanbersama.blogspot.com dan hanya dengan sekali pasang maka akan terpasang di 10 website.