Rabu, 08 Februari 2012

Membuat Search Engine Di Blog Sendiri

Untuk sahabat semuanya yang ingin membuat kotak pencarian sendiri di blog atau mungkin anda lupa dan ingin mengetahuinya lagi,, berikut ini saya akan membahas langkah-langkah membuat kotak Pencarian (search engine  sendiri itu yang bisa saya sebut) langsung inilah tahapan-tahapannya ;

1. Login ke Blogger.com

2. Klik Rancangan
3. Di Elemen Laman klik Tambah Gadget
4. Lalu tambahkan HTML/JavaScript dengan cara klik tanda +
5. Masukan script di bawah ini kedalamnnya Lihat Langkah-Langkah Tambah Gadget HTML/Javascript Dengan Gamba 





<form action="http://masihinginbelajar.blogspot.com/search" method="get"> <input class="textinput" name="q" size="33" type="text"//> <input value="Telusuri" class="buttonsubmit" name="submit" type="submit"//></form>

7. Kasih Judul yang sesuai (terserah Anda) atau tidak pun tidak masalah untuk gadget ini.
8. Simpan dan lihat perubahannya.


Keterangan :

  • http://masihinginbelajar.blogspot.com ini tujuan blog yang akan di telusuri oleh kotak penelusuran maka dari itu alamat blog yang berwarna merah itu dantilah dengan alamat blog yang akan Anda gunakan.
  • size="33" itu sebagai script pengaturan panjang pendeknya kota penelusuran (search) jika ingin di perpanjang tinggal tambah nilai angkanya seperti  size="40" atau ingin memperpendeknya tinggal kurangi atau masukan nilai yang lebih kecil misalkan  size="25", ya itu bisa di sesuaikan dengan kebutuhan Anda.
  • input value="Telusuri" itu pengaturan untuk tulisan yang akan muncul di tombol pencarian dan itupun bisa Anda Ganti misalkan dengan  input value="Cari atau  input value="Search" dan kata lainnya yang sesuai menurut Anda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jangan lakukan spam pada komentar dan bila anda ingin beriklan gratis atau hanya sekedar membuat backlink anda bisa melakukannya di beriklanbersama.blogspot.com dan hanya dengan sekali pasang maka akan terpasang di 10 website.